Apakah Anda pernah mendengar terapi pengobatan bekam? Awalnya terapi pengobatan dengan teknik mengeluarkan darah kotor itu populer di negara Arab, namun kini semakin banyak dipraktekkan di Indonesia.
Bekam atau Hijamah merupakan pengobatan cara Nabi (Thibbun Nabawi) yang tujuannya insya Allah untuk kesembuhan dan kesehatan, serta pahala karena bekam merupakan pengobatan yang dianjurkan dan dilakukan oleh Rasululloh.
Terapi Bekam, Sembuhkan Berbagai Penyakit
Senin, Mei 18, 2009Bertukar Pengalaman
Untuk semua pengunjung Rumah Obat NA~FI' kami membuka kesempatan untuk bertukar pengalaman atau konsultasi mengenai bekam dan penggunaan obat-obat herbal. Kami InsyaALLAH membuka juga forum tanya jawab mengenai penyakit, pengobatan, dan terapinya. Maka Kami ucapkan JazaakumuLLAH Khairan atas partisipasinya...
Silahkan tuliskan pengalaman, saran, kritik, atau pertanyaan Anda di kolom komentar.
Silahkan tuliskan pengalaman, saran, kritik, atau pertanyaan Anda di kolom komentar.
Resep Obat Herbal
Senin, Mei 11, 2009
Ramuan obat tradisional sebenarnya dari nenek moyang kita dah terpercaya bisa membantu dalam proses penyembuhan penyakit.Disamping juga tidak memiliki efek samping sebagaimana obat sintesis kimia. AlhamdulilLAH sekarang ada banyak artikel yang bisa menambah referensi kita akan ramuan tradisional atau yang sekarang dikenal dengan Herbal. Salah satunya berikut ini:
Manfaat Obat Herbal
Penggunaan Bisturi Pada Hijamah (Bekam )
Kamis, Mei 07, 2009Saat ini AlhamduliLLAH telah banyak kita jumpai tempat-tempat Praktek Hijamah. Namun, yang namanya pengobatan kita tentu harus extra hati-hati.. sering kita jumpai penggunaan alat yang berbeda-beda, maka perlu kita ketahui mana yang betul-betul steril dan sesuai Sunnah RasulullAH. Terkhusus penggunaan Bisturi pada waktu penyayatan, bagaimana penjelasannya....Silahkan simak Tanya Jawab berikut...
KUNYIT
Rabu, Mei 06, 2009BEKAM, Sunnah Nabi & Mukjizat Medis

Apakah Anda pernah mendengar istilah bekam ? apakah Anda pernah dibekam? Berbahagialah Anda apabila menjawab, “pernah”. Sebab dari kuisoner yang ditunjukkan secara acak pada Kaum Muslimin menunjukkan bahwa yang belum mendengar istilah bekam sebanyak 80%, sedangkan yang belum pernah dibekam sebanyak 90%.
Langganan:
Postingan (Atom)